uotorany.com – Roti goreng yang memiliki tekstur lembut serta rasa manis gurih yang mendominan, rupanya sedang viral belakangan ini di media sosial. Kerap disebut sebagai odading Mang oleh karena pedagangnya yang bernama Pak Soleh dengan berprofesi pedagang roti goreng odading. Ternyata, Odading buatan rumah rasanya mantul banget, anda bisa membuatnya sendiri tanpa harus jauh-jauh mencari tukang odading keliling atau odading yang berada di Bandung Buatan pak soleh. Odading yang satu ini memang tidak memiliki isi bahkan kosong dan kosong melompong karena terigunya yang padat dan berserat sehingga membentuk roti yang lezat.
Banyak sekali orang yang rela mengantri dari berbagai daerah datang untuk membeli odading buatan pak soleh di bandung. Setelah beredarnya versi video odading mang oleh yang tersebar di media sosial. Untuk anda yang tidak ingin mengantri lama dan jauh-jauh untuk menghampiri dagangan mang oleh. Anda bisa membuatnya sendiri dirumah dengan higienis dan bergizi.
Cara pembuatannya sangat mudah dan tidak memakan waktu lama dan tidak membutuhkan tenaga yang ekstra. Beberapa Budi chef membuat olahan odading sehingga Devina Hermawan salah satu jebolan MasterChef Indonesia membuat resep tanpa ragi dan tanpa Ulen melalui akun youtube-nya. Mungkin anda ingin membuat odading yang sedang viral tersebut dengan resep yang dibagikan oleh Budi tab yang satu ini anda cukup menyiapkan beberapa bahan saja dan alat-alat untuk membuat odading Mang oleh berikut ini merupakan cara membuat dan bahan-bahan yang harus anda siapkan ini dia penjelasannya.
Bahan Dan Cara Pembuatan Odading Buatan Rumah Yang Rasanya Mantap Banget
bahan-bahan pembuatan odading buatan rumah yang rasanya menjadikan anda sebagai Iron Man. Anda bisa menyiapkan beberapa bahan berikut yang sangat mudah untuk ditemukan di dapur saja. yaitu, 280 gram tepung terigu, seperempat sendok teh baking powder, setengah sendok teh baking soda, 1 butir telur, 110 gram susu cair, 20 mili minyak, setengah sendok makan gula, angka sendok teh garam 1 sendok makan susu bubuk, 20 gram wijen putih, minyak goreng secukupnya.
Anda bisa mengikuti cara pembuatan tanpa diuleni dan tanpa ragi untuk mendapatkan odading buatan rumah sampai mengembang sempurna. Ini dia cara pembuatannya. Yang pertama Anda bisa mencampurkan susu cair dan gula lalu telur. Aduk hingga gula larut lalu tambahkan minyak, Anda bisa menggunakan kuning telur saja untuk hasil roti yang lebih lembut. Untuk tahap kedua siapkan mangkuk lain dengan mencampurkan tepung terigu dan susu bubuk garam, baking soda dan juga baking powder. Aduk dengan menggunakan sumpit.
Tuangkan bahan cair sedikit demi sedikit dengan mengaduk kembali pakai Sumpit pada bahan yang menyatu dengan adonan yang agak sedikit basah detik lalu tahap ke-3 Anda bisa menguleni adonan sampai permukaannya halus tidak perlu sampai kalis atau menggunakan tenaga yang ekstra cukup memasukkan adonan dalam wadah, tutup pakai plastik wrap atau plastik lap bersih. Tunggu sampai 5-6jam.
Lalu yang keempat Anda bisa oleskan minyak pada talenan dan pada tangan. Letakkan adonan di atas talenan tidak lupa dengan dipipihkan memanjang dengan tebal 1 cm semprot atau olesi sedikit Air di permukaan adonan lalu taburkan wijen di atasnya. Potong adonan dengan ukuran sekitar 4 * 6 cm atau sesuai selera anda saja. Dan yang terakhir siapkan penggorengan tuangkan minyak secukupnya hingga panas dengan api sedang dan masukan odading sampai mengembang.